Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2012

SISTEM EKSKRESI (GINJAL DAN PROSES PEMBENTUKAN URINE)

Ginjal berfungsi sebagai alat ekskresi untuk mengeluarkan zat sisa metabolisme berupa urea, zat sisa empedu dan garam dalam bentuk zat terlarut dalam air  •BAGIAN-BAGIAN GINJAL [KORTEKS, MEDULLA, PELVIS] Korteks merupakan lapisan ginjal paling luar, yang memiliki ketebalan hamprir 1/3 dari keseluruhan ginjal. Korteks dan Medulla  mengandung kurang lebih 1juta nefron. Setiap nefron terdiri dari: badan malpighi dan saluran (tubulus) renalis . Setiap badan malpighi tersusun atas kapsula bowman dan glomerulus yang terdapat di bagian korteks. Pada bagian Medulla terdapat 3 Tubulus, yaitu: 1.       Tubulus kontortus proksimal 2.       Tubulus kontortus distal 3.       Tubulus kolektivus Di antara tubulus kontortus proksimal dan tubulus kontortus distal dihubungkan oleh lengkung henle. Proses Pembentukan Urine Proses pembentukan urine terdiri atas 3 tahap, yaitu: 1.       Filtrasi 2.       Reabsorpsi 3.       Augmentasi Urin dibentuk di nefron, yaitu